Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2015

Pencipta generasi tangguh

Kita hidup di era dimana kebohongan dimana-mana. Citra jadi nomor satu. Yang penting jadi ga penting. Yang remeh temeh jadi penting. Kita hidup di era banyak orang kehilangan jati diri. Orang-orang jadi pengeluh, apa yang tidak sesuai keinginannya jadi hal yang salah. Dan kita hidup di era dimana yang minoritas, walau benar jadi salah. Dan yg salah, bila dianut mayoritas jadi benar. Semoga kita tidak termasuk di dalamnya. *** Sesaat setelah saya melahirkan, masuklah saya ke masa-masa baby blues. Gak punya pengalaman, dan kurang dukungan dari orang sekitar. Bawaannya melow aja. Gak punya rasa percaya diri untuk mengurus anak sendiri. Sampai seorang sahabat saya menasehati "jadi ibu itu harus kuat, tegar, tahan banting. Karena kita punya bayi mungil yang bergantung hidupnya pada kita. Kalo ibunya lemah, gimana nasib anaknya" Jedeeeer!!! Dan sayapun tersadar. Semenjak saat itu jadi punya tekad, saya harus kuat. Ini baru bayi mungil. Urusannya masih level awal. Baru butuh perawat